BeritaTapanuli.com, Sibolga – Gempa bumi baru saja mengguncang Wilayah Pantai Barat Sumatera.
Hal tersebut, sempat membuat sejumlah warga heboh usai merasakan gempa meski hanya sebentar.
Namun, demikian, kejadian tersebut lantas tidak membuat kepanikan yang berarti.
Sementara itu, melansir dari BMKG.go.id, diperoleh lokasi titik gempa ternyata di Padangsidimpuan.
Tepatnya di titik koordinat 1.04 LU,98.75 BT (68 km Barat Daya Padangsidempuan-
Sumut), pada kedalaman 36 Km.
Demikian juga diinformasikan tidak berpotensi tsunami, tepat pada pukul 11:57:14 WIB.
Hingga berita ini terbit, belum diperoleh informasi terkait dampak yang di akibatkan gempa tersebut. (Tp)